Peralatan Penempatan Posisi yang lain

Sabtu, 28 Maret 2015

| | |
TOMBOL-TOMBOL KURSOR (CURSOR KEYS)
  • empat tombol anak panah (kanan kiri atas bawah) pada keyboard)
  • Sangat murah tapi lambat 
  • Berguna untuk pekerjaan yang tak lebih dari sekedar pergerakan pada pengolahan teks
  • Tak ada layout yang standar seperti : T atau T terbalik,bujursangkar, L tidur, garis, dll
RODA JEMPOL (THUMB WHEELS)
  • Dua lempeng pengatur ortogonal untuk mengatur posisi kursor
  • Murah tetapi lambat
MOUSE TOMBOL (KEYMOUSE)
  • Tombol tunggal, bekerja seperti joystick isometric
  • Kecil, kompak, tetapi mempunyai umpan balik sangat kecil dan kehandalannya tidak diketahui
PENANGKAP PANDANGAN MATA (EYEGAZE)
  • Headset mendeteksi gerakan mata pengguna untuk mengontrol kursor
  • Sangat cepat dan akurat
  • Mahal



Semoga Bermanfaat........................................................................................................................................................................

0 komentar:

Posting Komentar